Postingan

Menampilkan postingan dengan label Sejarah Indonesia

Jong Sumatranen Bond (9 Desember 1917) - Sejarah dibentuknya

Gambar
  Sumber gambar : Kompas.Com Jong Sumatranen adalah sebuah organisasi yang didirikan oleh para pemuda Sumatera di Jakarta pada tanggal 2 Desember 1917. Organisasi ini bertujuan memperkokoh hubungan ikatan di antara murid-murid yang berasal dari Sumatera dan mendidik pemuda Sumatera sebagai pemimpin bangsa. Salah satu tokoh penting dalam organisasi ini adalah seorang pemuda bernama Ahmad . Ahmad adalah seorang pemuda yang berasal dari Sumatera Barat dan menjadi anggota Jong Sumatranen sejak awal berdirinya organisasi tersebut. Ahmad adalah seorang pemuda yang cerdas dan berbakat dalam bidang sastra. Ia sering menulis puisi dan cerita pendek yang menginspirasi para anggota Jong Sumatranen. Pada suatu hari, Ahmad dan beberapa anggota Jong Sumatranen lainnya mengadakan pertemuan di sebuah kafe di Jakarta. Mereka membicarakan tentang perjuangan kemerdekaan Indonesia dan bagaimana peran Jong Sumatranen dalam perjuangan tersebut. Ahmad mengusulkan agar Jong Sumatranen membuat sebuah majalah y

Siapakah pendiri taman siswa

Gambar
  Sumber gambar : Wikipedia Halo, pada artikel kali ini saya akan membahas tentang sejarah taman siswa. Yaudah ayo kita bahas bersama. Taman siswa didirikan oleh Ki Hajar Dewantara . Memiliki nama asli Suwardi Suryaningrat . Taman siswa didirikan oleh Ki Hajar Dewantara pada tanggal 3 Juli 1922 yang berlokasi di Yogyakarta.  Dalam melaksanakan pendidikan, taman siswa menggunakan pedoman persyaratan yang disusun pada tahun 1922. Asas tersebut mengandung dasar kemerdekaan bagi tiap-tiap orang untuk mengatur diri sendiri.  Baca juga : Sejarah Partai Indonesia Raya Melihat hal itu berarti mendidik siswa untuk berpikir, berbuat, berkerja, dan berperan dalam batas-batas tujuan bersama yang tertib dan aman. Sistem yang digunakan dalam pendidikan yang ada di taman siswa dinamakan Tut Wuri Handayani. Dari pendidikan tersebut nantinya akan menghasilkan anak bangsa yang memiliki pengetahuan dan dapat meneruskan sebagai pemimpin. Pada pertama kali, sistem pendidikan masih menggunakan sistem pendid

Strategi Jepang untuk mengambil sumber daya alam Indonesia

Gambar
  Sumber gambar : Republika.Id Halo pada artikel kali ini saya akan membahas tentang strategi yang digunakan Jepang untuk mengambil sumber daya alam di Indonesia. Yaudah ayo kita bahas bersama. Strategi yang digunakan Jepang untuk mengambil semua kekayaan sumber daya alam di Indonesia adalah sebagai berikut. Pemerintahan Jepang mengeluarkan peraturan untuk melakukan pengawasan terhadap penggunaan dan peredaran sisa persediaan barang di perketat. Semua harta benda dan perusahaan perkebunan milik orang Belanda disita dan beberapa perusahaan vital seperti pertambangan, listrik, telekomunikasi, dan perusahaan transport langsung dikuasai pemerintah. Jepang melancarkan kampanye penyerahan barang-barang dan menambah bahan pangan secara besar-besaran. Kampanye ini menjadi tugas Jawa Hokokai dan instansi instansi lain. Jenis perkebunan yang tidak berguna dibatasi, dimusnahkan, dan diganti dengan tanaman bahan makanan seperti teh, kopi, tembakau yang diganti dengan oleh tebu untuk pembuatan gula

Partai Indonesia Raya - Sejarah di bentuknya

Gambar
  Sumber gambar : Kompas.com Halo, pada artikel kali ini saya akan membahas tentang Partai Indonesia Raya Yaudah ayo kita bahas bersama. Usaha untuk mempertahankan partai-partai kecil pada tanggal 24-26 Desember 1935 yang berlokasi di solo diadakan kongres fusi. Kongres fusi tersebut menghasilkan partai baru yang disebut Partai Indonesia Raya yang di singkat PARINDA. Ketuanya adalah Dr Soetomo. Kantor pusatnya berlokasi di Surabaya. Berikut adalah program-program Partai Indonesia Raya. Melakukan pencerdasan secara politik ekonomi sosial kepada masyarakat sebagai bekal dalam menjalankan pemerintahan sendiri di masa depan. Menggalang persatuan dan kesatuan Indonesia tanpa memandang suku, agama, ras, pendidikan, dan kedudukannya. Membentuk dan menjalankan aksi besar hingga di peroleh pemerintahan yang demokratis, berdasar kepentingan dan kebutuhan bangsa Indonesia. Bekerja keras di setiap bidang usaha untuk meningkatkan kesejahteraan rakyat baik secara ekonomi, sosial, maupun, politis  M

Berikut kehidupan sosial masyarakat Majapahit

Gambar
  Sumber gambar : kompas.com Halo, pada artikel kali ini saya akan membahas tentang kehidupan sosial masyarakat Majapahit. Yaudah ayo kita bahas bersama. Bisa kita lihat dari beberapa peninggalan dari Kerajaan Majapahit, bahwa pada dulu masyarakat yang hidup di era kerajaan Majapahit mereka itu menjalin hidup dengan rukun dan baik. Pada masa Hayam Wuruk, penganut agama Hindu dan Buddha dapat bekerjasama.  Hal ini diungkapkan oleh Mpu Tantular dalam Sutasoma atau Purusadashanta yang berbunyi "bhinneka tunggal ika tan hana dharma mangrawa" yang mempunyai arti "diantara pusparagam agama adalah kesatuan pada agama yang mendunia". Pada jaman Majapahit, masyarakat dibagi dalam berbagai kelompok berdasarkan pekerjaan. Pada umumnya masyarakat Majapahit berprofesi sebagai petani, pedagang dan pengrajin. Kerajaan Majapahit juga mengembangkan perdagangan dan pelayaran. Barang yang diperdagangkan diantaranya beras, rempah-rempah, gading, timah, besi, intan, dan kayu. Kerajaan M

Penyebab keruntuhan VOC tahun 1799

Gambar
  Sumber gambar : Sumber sejarah.com Halo pada artikel kali ini saya akan membahas tentang Penyebab keruntuhan VOC tahun 1799. Yaudah ayo kita bahas bersama. Pada abad ke 18, sudah mulai nampak tanda-tanda awal kebangkrutan VOC. Pertanda kebangkrutan VOC yang pertama adalah dengan memburuknya keuangannya VOC dan banyak hutang. Banyak para pegawai VOC yang melakukan korupsi. Hal tersebut diperparah lagi dengan peperangan VOC dengan rakyat Indonesia dan Inggris dalam memperebutkan kekuasaan di bidang perdagangan yang semakin menumpuk. Akibat keserakahan VOC, membuat penguasa setempat jadi tidak ingin membantu untuk memonopoli perdagangan.  Hal lainnya adalah ketidakseriusan para pegawai VOC dalam mengendalikan monopoli perdagangan. Akibatnya verplichte leveanties (penyerahan wajib) dan Preanger stelsel (Aturan Priangan) tidak dapat berjalan dengan lancar. Tujuan dari aturan tersebut adalah untuk mengisi kekosongan kas VOC.  Verplichte leveanties yaitu mewajibkan tiap daerah untuk menyera

Mari mengenal lebih dekat tentang undang-undang agraria

Gambar
  Sumber gambar : Tribun.Tiki Halo, pada artikel kali ini saya akan membahas tentang undang-undang agraria. Yaudah ayo kita bahas bersama. Pada tahun 1870, pemerintah Belanda memasuki era ekonomi liberal. Dengan memasuki masa ini, akhirnya pemerintah Belanda mengesahkan yaitu undang-undang agraria. Undang-undang agraria di keluarkan oleh parlemen Belanda pada waktu itu. Tokoh yang mengeluarkan undang-undang ini adalah de Wall yaitu Mentri jajahan dan perniagaan Belanda pada waktu itu. Di sahkannya undang-undang agraria adalah untuk melindungi hak milik petani atas tanahnya dan penguasaan pemodal asing dan memberi peluang pada pemodal asing untuk nyewa tanah dari penduduk Indonesia, dan membuka lapangan pekerjaan untuk para penduduk Indonesia. Dalam undang-undang agraria tahun 1870 secara jelas disebutkan bahwa gurbernur Belanda tidak diperbolehkan untuk menjual tanah pemerintah. Waktu terlama untuk menyewa tanah yaitu 75 tahun. Menurut undang-undang agraria, tanah pemerintah yaitu hut

Prasasti peninggalan kerajaan Tarumanegara

Gambar
  Sumber gambar : Kompas.com Halo pada artikel kali ini saya akan membahas tentang beberapa peninggalan prasasti kerajaan Tarumanegara. Yaudah ayo kita bahas bersama. Daftar isi Prasasti Ciaruteun Prasasti Kebon Kopi Prasasti Jambu Prasasti Tugu  Prasasti Lebak 1) Prasasti Ciaruteun   Prasasti Ciaruteun di ditemukan di muara sungai Cisadane. Prasasti ini dituliskan pada sebuah batu yang besar dan terdapat cap sepasang telapak kaki. Arti dari tulisan yang ada di prasasti Ciaruteun adalah "Ini bekas sebuah kaki yang seperti kaki Dewa Wisnu, ialah kaki yang mulia Purnawarman, raja negeri Taruma yang gagah berani. 2) Prasasti Kebon Kopi Prasasti Kebon Kopi ditemukan yang berlokasi di Cibungbulang, Bogor. Prasasti Kebon Kopi berisi sebuah gambar dua telapak kaki gajah yang disamakan dengan telapak Airawaa. 3) Prasasti Jambu Prasasti Jambu ditemukan di lokasi yaitu di Bukit Koleangkak. Kira-kira jaraknya sekitar 30 Km dari sebelah barat Bogor. Prasasti Jambu berisi tentang sanjungan t

Macam-macam kitab pada zaman kerajaan Kediri

Gambar
  Sumber ; mapel.id Halo pada artikel kali ini saya akan membahas tentang macam-macam kitab pada zaman kerajaan Kediri. Yaudah ayo kita bahas bersama. 1) Kitab Arjunawiwaha Kitab ini di karang oleh Mpu Tantular. Kitab ini di karang pada masa pemerintahan Airlangga tahun 1030. Isi dari kitab Arjunawiwaha adalah kisah pertapaan Arjuna untuk mencari senjata untuk melawan Kurawa dalam perang Barangtayudha. Akhirnya permintaannya diterima oleh dewa, namun dengan satu syarat yaitu Arjuna harus mengalahkan raksasa bernama Newatakawaca. Akhirnya Arjuna berusaha untuk mengalahkan raja tersebut. Berkat usahanya, akhirnya Arjuna berhasil mengalahkannya. Arjuna pun diberi senjata dan hadiah yaitu kenikmatan hidup di kayangan.  2) Kitab Kresnayana Kitab Kresnayana dikarang oleh Mpu Triguna. Isi dari kitab Kresnayana adalah menceritakan tentang riwayat hidup Krena semasa kecilnya. Menurut kitab tersebut, Kresna adalah anak yang nakal, namun walaupun ia nakal tapi dia suka membantu orang. Kresna juga

Dampak pendudukan Jepang dalam aspek mobilitas sosial

Gambar
  Sumber gambar : bersejarah1 blogspot.com Halo, pada artikel kali ini saya akan membahas tentang Dampak pendudukan Jepang dalam aspek mobilitas sosial. Yaudah ayo kita bahas bersama. Ketika Jepang menjajah Indonesia, Jepang melakukan eksploitasi manusia. Tentu saja program ini menimbulkan dampak terhadap warga pribumi pada saat itu. Puluhan orang dari berbagai kalangan, siapapun orangnya di kerahkan untuk kerja romusa. Tujuan Jepang melakukan romusa kepada rakyat pribumi waktu itu adalah untuk membangun sarana perang seperti benteng, jalan raya, jembatan, lapangan udara, dan juga benteng bawah tanah. Para warga pribumi pada waktu itu di suruh kerja tanpa di beri upah, tanpa makan dan minum. Akibatnya banyak para warga yang meninggal karena kelaparan dan kelelahan. Strategi Jepang dalam mendapatkan para pekerja romusa, Jepang membuat panitia penyerahan tenaga kerja romusa yang bisa disebut Rumokyokai.  Tugas mereka adalah untuk mengumpulkan tenaga kerja romusa. Di setiap desa panitia i

Sejarah bahasa Indonesia

Gambar
  Halo, pada artikel kali ini saya akan membahas tentang sejarah bahasa Indonesia. Yaudah mari kita bahas bersama. Dulu sebelum ada bahasa Indonesia, orang-orang terdahulu mereka itu untuk berkomunikasi sehari-hari menggunakan bahasa Melayu. Bahasa melayu hampir digunakan di seluruh Asia Tenggara pada waktu itu. Bahasa Melayu digunakan pada abad ke 7. Pada zaman kerajaan Sriwijaya, bahasa Melayu dijadikan sebagai bahasa kebudayaan. Bahasa Melayu juga digunakan sebagai bahasa antarsuku di Nusantara dan juga dijadikan bahasa perdagangan. Perkembangan bahasa Melayu sangatlah berkembang pesat pada zaman dahulu. Ini terdapat beberapa bukti yaitu beberapa prasasti peninggalan kerajaan. Bahasa Melayu menyebar keseluruh Nusantara berbarengan dengan menyebarnya agama Islam. Setelah menyebarnya bahasa Melayu Keseluruh Nusantara, akhirnya bahasa Melayu sangat mudah di terima oleh masyarakat. Perkembangan bahasa Melayu di wilayah Nusantara mendorong tumbuhnya rasa persaudaraan dan persatuan bangsa

Bentuk wujud akulturasi Islam pada budaya Indonesia

Gambar
  Halo, pada artikel kali ini saya akan membahas tentang Bentuk wujud akulturasi Islam pada budaya Indonesia. Yaudah ayo kita bahas bersama. Daftar isi Seni bangunan Seni rupa  Sistem kalender Seni musik dan tari Seni bangunan Di Indonesia, bentuk-bentuk masjid kuno memiliki beberapa ciri-ciri diantaranya Atap berbentuk mirip tumpang dan memiliki puncak Kuat dan agak tinggi Ada serambi di depan dan di samping Terdapat kolam atau parit di bagian depan atau samping Pengaruh Islam pada gaya arsitektur bangunan di Indonesia Bentuk masjid Kubah  Hiasan kaligrafi Seni rupa Di bidang seni sangat terlihat pada seni kaligrafi. Seni kaligrafi biasanya bertuliskan ayat-ayat Al-Qur'an atau hadits. Fungsi dari kaligrafi untuk motif batik, dinding-dinding masjid, keramik dan masih banyak lagi. Senin sastra Beberapa hasil seni sastra Islam pada kebudayaan masyarakat Indonesia  Suluk yaitu kitab yang menampilkan ajaran tasawuf Hikayat yaitu saduran cerita wayang Babad yaitu hikayat yang berisi sej

Inilah dampak kerja paksa dari pihak Belanda dan pihak Indonesia

Gambar
  Gambar hanya ilustrasi Halo, pada artikel kali ini saya akan  membahas tentang dampak dari kerja paksa dari pihak Indonesia dan pihak Belanda. Baiklah mari kita bahas bersama. Sistem tanam kerja paksa di mulai sejak masa gurbernur Johanes Van den Bosch. Ia di tugaskan untuk mencari dana sebanyak mungkin untuk mengisi kas negara, bayar hutang, dan juga untuk biaya perang. Melihat tugas tersebut, akhirnya Van den Bosch meningkatkan produksi tanaman eskpor  Akhirnya ia memanfaatkan warga pribumi untuk menanam tanaman yang sangat laku di Eropa sana pada waktu itu. Tanam paksa yang dilakukan menimbulkan beberapa dampak dari pihak Belanda dan juga pihak Indonesia. Baiklah mari kita bahas.  Pihak Indonesia Sawah menjadi terbengkalai karena diwajibkan kerja rodi yang berkepanjangan sehingga penghasilan menurun drastis Beban rakyat semakin berat karena harus menyerahkan sebagian tanah dan hasil panennya, membayar pajak, mengikuti kerja rodi, dan menanggung resiko apabila gagal panen Timbulnya

Inilah hasil sidang BPUKI pertama

Gambar
  Sumber gambar : kompas.com Halo, pada artikel kali saya akan membahas tentang hasil sidang dari BPUPKI pertama (badan penyelidik usaha-usaha persiapan kemerdekaan Indonesia). Yaudah dari pada banyak basa-basi kita langsung saja ke pembahasannya Hasil sidang BPUKI pertama Sidang BPUKI pertama di lakukan pada tanggal 29 Mei - 1 Juni 1945. Ada tiga tokoh yang mengeluarkan konsepnya, tokoh tersebut adalah Mr.Moh Yamin, Prof. Dr Mr. Supomo, dan Ir Soekarno. Dalam pidatonya Moh. Yamin yang dilaksanakan pada tanggal 29 Mei 1945. Moh. Yamin mengemukakan dasar kesatuan negara Indonesia yaitu  Peri kebangsaan Peri kemanusiaan Peri ketuhanan Peru kerakyatan Peri kesejahteraan Prof. Dr. Mr. Soepomo mengemukakan dasar Indonesia yaitu Paham negara kesatuan Perhubungan negara dan agama Sistem badan permusyawaratan Sosialisme Indonesia Hubungan antarbangsa Tanggal 1 Juni 1945 Ir Soekarno mengeluarkan berbicara tentang dasar-dasar negara Indonesia yang merdeka yang terdiri dari 5 asas yaitu Kebangsaa

Kenapa Belanda menjajah Indonesia

Gambar
  Gambar hanya ilustrasi Indonesia dulu itu di jajah. Pastinya anda sudah pada tahu. Karena sejak duduk di bangku sekolah dasar atau SD, anda sudah belajar tentang sejarah Indonesia. Mungkin anda bertanya-tanya, kenama sih negara Indonesia itu dulu di jajah ? Yaudah mari kita bahas aja yuk. Penjajah Belanda masuk ke negara Indonesia pada tahun 1596. Belanda menuju Indonesia untuk pertama kalinya di pimpin oleh Cornelis de Houtman. Walupun ada negara yang terlebih dahulu menjajah negara Indonesia.  Belanda datang ke Indonesia di manfaatkan oleh para kerajaan-kerajaan pada jaman dahulu, dengan bertujuan untuk melepaskan dari penjajah Portugis. Berkat usaha Belanda, akhirnya Belanda pun berhasil mengusir Portugis. Usaha yang dilakukan Belanda tidaklah gratis.  Belanda mengusir Portugis meminta agar Belanda di perbolehkan berdagang di negara Indonesia. Belanda pun memanfaatkan kesempatan ini. Seiring berjalannya waktu, akhirnya Belanda membuat kongsi dagang dengan. Kongsi dagang Belanda bi

Mari mengenal kongres pemuda

Gambar
  Sumber gambar : Kompas.Com Halo pada artikel kali ini saya akan membahas tentang kongres pemuda. Yaudah dari pada penasaran kita langsung saja ke pembahasannya. Daftar isi Apa itu kongres pemuda Kongres pemuda I Kongres pemuda II Isi Sumpah Pemuda Penutup Apa itu kongres pemuda Kongres pemuda adalah sebuah usaha untuk menuju persatuan dan kesatuan antarorganisasi pemuda ditempuh dengan cara melaksanakan sebuah kongres yang biasa kita kenal dengan sebutan Kongres Pemuda Indonesia. Kongres pemuda I Kongres pemuda I dilaksanakan pada tanggal 30 April - 2 Mei 1926 yang dilaksanakan di Batavia (sekarang Jakarta). Anggota Kongres Pemuda I adalah Ketua : M. Tabrani Wakil : Sumarto Sekertaris : Jamaluddin Bendahara : Bahder Johan, Sumarto, Yan Toule Soulehuwiy, Paul Pinontuan, Hamami, dan Sanusi Pane. Tujuan di laksanakannya kongres adalah untuk menanamkan jiwa semangat kerja sama antar perkumpulan pemuda untuk dasar persatuan Indonesia dalam arti yang luas. Usaha menggalang rasa persatuan d

Tradisi masa kelahiran adat Sunda

Gambar
  Gambar hanya ilustrasi Halo pada artikel kali ini saya akan membahas tentang tradisi masa kehamilan adat Sunda. Ayo kita langsung bahasa saja.  Daftar isi Mengandung 4 bulan Mengandung 6 bulan/tingkeban Mengandung 9 bulan  Reuneuh mundingeun Penutup Mengandung 4 bulan Pada adat Sunda, para perempuan yang baru mengandung selama 2 atau 3 bulan belum bisa di sebut hamil, biasanya waktu segitu bisa disebut dengan ngidam. Baru setelah lewat dari 3 bulan bisa di sebut hamil. Jika ada perempuan yang sudah mengandung selama lebih dari 3 bulan itu sudah menjadi sebuah pertanda kepada tetangga atau warga sekitar bahwa perempuan tersebut hamil   Biasanya orang-orang Sunda melaksanakan tradisi ini ketika kandungan sudah memasuki usia 4 bulan, karena menurut mereka usia kehamilan 4 bulan itu adalah waktunya Allah meniupkan roh kepada bayi. Pelaksanaan upacara ini biasanya adalah pembacaan doa dengan tujuan agar bayi yang di dalam kandungan dapat dilahirkan dengan selamat dan sehat. Mengandung 7 b

Kapan Belanda pergi dari Indonesia

Gambar
  Ya, pastinya anda sudah pada tahu kalo Belanda dulunya menjajah Indonesia. Ini pastinya sudah di pelajari ketika duduk di sekolah dasar. Pas banget, pada artikel kali ini saya akan membahas tentang kapan Belanda meninggalkan Indonesia. Yaudah ayo kita bahas bersama.  Daftar isi Kapan Indonesia merdeka Faktor-faktor yang membuat Belanda meninggalkan Indonesia Kapan Indonesia merdeka  Indonesia merdeka pastinya sudah pada tahu kapan Indonesia merdeka. Indonesia merdeka pada tanggal 17 Agustus 1945. Indonesia merdeka pada hari Jumat. Teks proklamasi di tanda tangani oleh 2 orang sang proklamator Indonesia yaitu bapak Ir Soekarno dan Drs Mohammad Hatta. Teks proklamasi dibacakan di rumah Laksamana Maeda.  Faktor-faktor yang membuat Belanda meninggalkan Indonesia Belanda sadar bahwa kekuatan militer Belanda tidak cukup kuat dalam melawan Indonesia Hancurnya pabrik-pabrik dan kebun-kebun milik Belanda karena perang yang berkepanjangan Belanda tidak mendapatkan dukungan politik dari Indones

Nama-nama raja Kesultanan Cirebon

Gambar
  Gambar hanya ilustrasi Kesultanan Cirebon, apa sih tuh ? Bingung ya. Pas banget nih, pada artikel kali ini saya akan membahas tentang kesultanan Cirebon. Baiklah dari pada banyak basa-basi kita langsung saja ke pembahasannya. Kesultanan Cirebon adalah kesultanan Islam terbesar di Jawa barat. Pada abad ke 15 dan ke 16 Kesultanan Cirebon merupakan pangkalan terpenting dalam jalur perdagangan dan pelayaran antar pulau. Lokasinya berada di pantai Utara pulau Jawa.  Berikut beberapa nama raja yang memerintah kesultanan Cirebon 1. Pangeran Cakrabuana  Nama kecilnya adalah Raden Walangsungsang. Setelah memasuki usia remaja di kenal dengan nama Kian Santang. Sebagai anak sulung dan laki-laki pangeran Cakrabuana tidak mendapatkan haknya sebagai putra mahkota Pakuan Pajajaran. Mengapa tidak mendapatkan hak ? Karena pangeran Cakrabuana memeluk agama Islam. Syarat untuk menjadi raja pada masa itu adalah harus memeluk agama sunda wiwitan ( agama leluhur orang Sunda). Ketika kakeknya meninggal, Wa

Pertempuran Ambarawa - Sejarah dan kenapa bisa terjadi

Gambar
  Gambar hanya ilustrasi Di Indonesia sendiri banyak sekali pertempuran. Ada beberapa faktor yang menyebabkan sebuah pertempuran dapat terjadi. Mulai dari konflik, politik, dan lain sebagainya. Salah satu pertempuran yang sangat besar adalah pertempuran Ambarawa. Apa sih pertempuran Ambarawa ? Baiklah mari kita bahas bersama.  Sejarah pertempuran Ambarawa Pertempuran di Ambarawa terjadi pada tanggal 20 Desember 1945 di Ambarawa, kabupaten Semarang Jawa tengah. Pertempuran Ambarawa terjadi karena pasukan sekutu dan Nica memberikan senjata dan peralatan perang kepada para pasukan perang Belanda di Ambarawa. Melihat hal itu, akhirnya para penduduk atau warga sekitar merasa marah.  Latar belakang pertempuran Ambarawa Pada tanggal 20 Oktober 1945, militer Inggris yang di pimpin oleh Brigadir bathell mendarat di Semarang. Tetapi mereka di bonceng oleh NICA. Pada tanggal 26 Oktober 1945, tentara keamanan rakyat (TKR) mengalami insiden dengan tentara Inggris di Magelang. Akhirnya presiden Soek