Cara memperbesar suara video di kinemaster

 Halo teman-teman semua bagaimana kabarnya semoga baik-baik saja. Di postingan kali ini saya akan membahas cara memperbesar suara video di kinemaster. Langsung saja ke tutorialnya.


1. Pertama buka aplikasi kinemaster di hp teman teman semua


2. Jika sudah masuk klik buat baru 


3. Jika sudah pilih aspek rasio Video jika sudah klik selanjutnya


4. jika sudah masuk pilih video yang ingin di perbesar suaranya


5. Jika sudah klik gambar panjang di bawah sampai muncul menu seperti ini 

6. Jika sudah klik menu suara 


7. Jika sudah klik menu suara tersebut, lalu naikan volume suara tersebut jangan lupa aktifkan kompresor seperti gambar di bawah ini

8. Jika sudah klik tanda centang 

9. sekarang suara video anda sudah jelas 

10 untuk menyimpan hasil editan klik ikon bulat di pojok kanan atas 

11. Atur resolusi dan laju bit jika sudah klik "simpan sebagai video"


Catatan : 
Pastikan teman teman sudah mendownload aplikasi kinemaster di HP teman-teman semua



 









Komentar

Postingan populer dari blog ini

Bentuk pemerintahan Perancis setelah revolusi

Beginilah perkembangan flashdisk dari zaman ke zaman

Gak banyak yang tau - Siapakah penemu fitur Copy paste komputer